Melalui unggahan di Instagram story itu, Rachel juga self reminder ke dirinya bahwa, Ia bisa sampai di titik ini karena kerja keras dirinya sendiri.
Di titik ini, Rachel bisa membeli barang apa saja, ke mana saja, dan tinggal di mana saja tetapi mengapa dirinya masih mencari sesuatu yang kurang di keluarga kecilnya itu.
“Kenapa sih masih cari rumah yang gak akan ada itu? cukup kali, udah yuk daddy issuenya, yuk senang-senang aja dan kubur happy family itu,” ungkap Rachel.
Ia mengungkapkan ke dirinya sendiri untuk stop mencari ‘rumah’ dan kebahagiaan di orang lain, padahal keluarganya yang sekarang sudah bahagia. Ia ingin dirinya mulai menerima keluarganya yang sekarang tanpa melibatkan orang yang baru.
Showbiz