Baginya, bisnis bukan hal baru. Uci Flowdea yang juga dikenal sebagai salah satu Crazy Rich Surabaya telah menggeluti beragam bisnis termasuk kayu pada 2003. Ia kemudian merintis karier sebagai penyanyi.
Uci Flowdea telah merilis banyak lagu rohani seperti “Kau Allah Yang Hidup,” “Lekat Bersamaku,” dan “Kemurahan Tuhan.” “Semoga lini skincare saya disambut hangat masyarakat Indonesia,” pungkasnya.
Showbiz